Panduan Singkat Cara Menanam Jambu Kristal – Pada kesempatan ini Kebun akan membahas tentang Cara Menanam Jambu Kristal. Yang mana dalam pembahasan kali ini menjelaskan panduan singkat mengenai cara menanam jambu cristal mulai dari biji sampai berbuah. Lebih jelasnya simak artikel cara menanam jambu kristal berikut ini.
Panduan Singkat Cara Menanam Jambu Kristal
Tanaman jambu kristal adalah salah satu jenis hasil dari percobaan pengembangan dari pada Jambu Biji. Jambu biji yang kurang diminati sebab rasa jambunya sepat dan terdapat banyak biji telah melalui berbagai rekayasa genetika agar mendapatkan Jambu kristal.
Untuk jambu kristal sangat banyak disukai dan peminatnya yang banyak, sebab hampir tidak ada sama sekali dan peminatnya mulai sudah merambah ke kalangan elit. Disamping itu bagi setiap orang yang tetap dapat mendapatkan khasiat jambu kristal yang baik bagi tubuh, tanpa perlu bersusah lagi membuang biji kecilnya.
Pada kandungan jambu kristal memiliki banyak nutrisi yang bermanfaat bagi tubuh, mulai dari Vitamin A & C, Antioksidan dan Kalium. Juga sangat bagus untuk menjaga kesehatan tubuh dan sangat berguna sebagai pencegahan radikal bebas dan kanker. Pada daunnya juga memiliki manfaat sebagai obat bagi penderita diare dan dapat meningkatkan imunitas.
Dalam pertemuan kali ini Kebun akan memberikan panduan lengkap mengenai cara menanam jambu kristal dengan mudah, dapat dijadikan komoditas perdagangan atau dapat dikonsumsi sendiri.
Pahami Syarat Tumbuh
Untuk tanaman jambu kristas sangat cocok hidup pada lingkungan yang beriklim tropis seperti yang ada di Indonesia. Dengan tingkat kelembapan yang cukup tinggi kisaran 70 % – 90 % sangat cocok dengan tanaman ini.
Tanaman ini juga dapat di tanam pada daerah dataran dengan ketinggian kisaran 50 – 1000 meter diatas permukaan laut. Sedangkan unutk suhu terendah pada daerah penanaman sebaiknya tidak melebihi 150 C dan suhu maksimal kisaran 340 C.
Sedangkan untuk tekstur tanah yang baik dalam penanamannya sebaiknya bertekstur liat dan agak berpasir dengan pH kisaran 4,5 – 8,2.
Persiapan Bibit
Dalam persiapan bibit jambu kristal sebaiknya mencari bibit dengan ciri batang jambu yang kuat, pertumbuhan tidak kerdil, daunnya yang rimbun serta tidak memiliki penyakit atau hama.
Umumnya bibit yang dihasilakn dari proses cangkok atau okulasi mempunyai kualitas yang lebih baik dan menjanjikan dibandingkan bibik yang dikembangkan melalui biji. Pilihlah bibit yang bagus dan tingginya kisaran 50 – 100 cm.
Penanaman
Tanaman jambu kristal dapat ditanam pada lahan atau kebun khusus. Jika Anda tidak memiliki lahan atau kebun yang cukup, Anda dapat menanamnya pada pot atau polybag. Adapun caranya penanamannya sebagai berikut:
Pertama siapkan lahan yang telah diberi lubang selama 2 minggi sebelum penanaman bibit.
Biarkan lahan tersebut terpapar sinar matahari selam kurang lebih 7 hari
Tamabhkan pupuk pada 1/3 bagian lubang dan tunggu selama 3 hari sampai bibit jambu kristal di tanam.
Siram tanah hingga lembab namun stetap menjaga sirkulasi airnya.
Perawatan dan Pemeliharaan
Penyiraman tanaman dapat dilakukan minimal 1 kali sehari di cuaca panas. Pastikan daerah pada sekitar akar tetap terjaga lembam. Bila pada musim penghujan, penyiraman dapat dihentikan asal daerah akar masih lembab. Pemberian pupuk dapat dihentikan asal pada daerah akarnya masih lembab. Masa pemberian pupuk dapat diberikan saat bibit tanaman telah mencapait usia 3 bulan.
Pemberian pupuk dapat berupa campuran dari 20 gr ZK, 100 dr Urea, 50 kg TSP, 40 kg pupuk kandang atau kompos. Campuran pupuk tersebut selanjutnya akan ditaburkan pada sekeliling pohon. Untuk penumpukkan pada lahan area tersebut dapat menggunakan campuran yanglebih sedikitdengan persentasi yag sama.
Bersihkan gulma atau rumput liar yang ikut tumbuh bersama jambu kristal 1 samaot 2 bulan, bia Anda memininkan pemebrsihan yang lebih efektif. Bila pembersihan ini lebih berguna sampai ke akarnya, dapat dilakukan dengan teknik mencangkul.
Supaya agar dapat memastikan pohon tersebut dengan kuat, jangan biarkan pohon berbuah terlebih dahulu da1 tahun pertama. Lakukan pemangkasan pada pohon supaya pohon tumbuh lebih lama dari 2 meter. Hal ini dilakukan agar pohon menjadi ebih efektif dan memudahkan pada proses pmnbungkusan buah:
Panen
Dalam masa panen dapat terjadi 2 masa ykni Pra panen dan panen. Baiknya agar melakukan pengeraman buah, sebab rasa yang dihasilkan akan berbeda dengan yang matang dipohon.
Masa Pra Panen
Sebelum melakukan panen buah, biasanya buah yang sudah muncul akan dibungkus terlebih dahulu. Pembungkusan gua juga bertujuan agar melindungu buah dari seranganhama dan penyakit. Sehingga akan memperoleh buah yang dihasilkan dapat lebih masksimal.
T embungkusan buah bisa dilakukan dengan 2 metode yakni menggunakan plastik atau menggunakan kertas. Namun dalam pengembanan kertas akan lebih sulih dalam menentukan buah sudah matrang dan ekstrim.
Masa Panen
Saat buah sudah matang, maka buah sudah siap dipaen., adapun proses pemanenan buah baiknya dikerjapan padi pagi hari. Hal ini karen teriik matahari yang bisa mepengaruhi kondisi buah yang di panen saat itu. Buah jufa dapat ditata rapih saat proses pengangkutan, bila perlu sebaiknya diberikan kertas agar kondisi buah tetap baik dan ridak memar
Ketika buah sudah matang, buah sudah bisa dipanen. Proses panen buah sebaiknya dilakukan pada pagi hari. Hal ini disebabkan karena terik matahari dapat mempengaruhi kondisi buah yang dipanen saat itu. Buah juga harus ditata rapi saat proses pengangkutan, bila perlu juga diberikan kertas agar kondisi buah tetap baik dan tidak memar yang bisa membuat buah lebih cepat membusuk.
Demikian penjelasan mengenai Panduan Singkat Cara Menanam Jambu Kristal, semoga dapat bermanfaat,